11.30.2011

Trading Forex menggunakan Robot

Trading Forex menggunakan Robot, Sering terpikir disaat saya trading mengalami loss (maklum newbie) banyaknya robot yang beredar di setiap penyedia robot membuat kita harus selektif dalam memilih robot apa dan mana yang cocok buat kita agar penggunaan robot itu bisa benar-benar memberikan kita keuntungan bukan malah menambah kerugian pada account kita.

Setiap Robot yang ada pasti mempunyai keunggulan masing-masing sesuai pembuatnya karena robot itu hanya perangkat lunak yang dibuat oleh para master (mungkin) yang nantinya akan membantu kita dalam mengeksekusi trade kita secara otomatis. lalu apa yang membuat harga berlangganan robot itu menjadi sangat mahal, apakah karena profit yang nanti kita dapat akan banyak atau karena sulitnya membuat perangkat lunak jenis robot forex ini.

Banyak teman yang menyarankan saya menggunakan robot untuk membantu trading saya dalam mendulang profit, tetapi sampai sekarang saya hanya baru mengetahui kelebihan dari sebuah robot forex ini, seperti dapat membuat kita lebih tenang karena tidak perlu ditungguin tuh chart karena robot akan berjalan otomatis dalam  entry maupun exit order, emosi lebih terkontrol, tidak perlu pusing-pusing melototin indikator, ya hanya itu yang saya tahu. Oops, ada yang bilang kalau robot forex itu hanya akan memberikan keuntungan pada kita dalam waktu dekat saja bukan untuk waktu yang lama, (1,2 bulan kedepan saja, setelah itu tidak) Lalu bagaimana dengan kekurangannya maupun kerugiannya lainnya?

Disini semoga sobat trader mau berbagi pengalaman yang sudah menggunakan robot dalam tradingnya, agar saya sebagai newbie dapat lebih mengerti, terlebih dapat digunakan referensi oleh sobat trader lainnya.

Salam Sukses..

Share/Bookmark

8 comments:

Anonymous said...

Telah Googling sekitar tentang forex dan menemukan http://www.mffx.com - MF Keuangan Ltd Ini adalah situs online forex trading. Mereka bahkan memiliki demo gratis sebelum berinvestasi, apakah ada yang coba website ini sebelumnya? Berharap seseorang dapat memberikan umpan balik. Terima kasih.

joe said...

Having a robot to earn you more profit is nice but as mentioned it has its disadvantages as well. small business loans

Anonymous said...

goodluck..friend

Kang Jum said...

mantap..bro

Unknown said...

Kalau support trading pake robot, bisa coba ke broker MySmartfx gan..
Semoga membantu.. :)

Blog Kerja Forex said...

mau nanya mastah,
dimana tempat kita bisa request robot sesuai dengan keinginan kita?

indrafxscalping said...

you must try this ea. this EA basic on scalping. this is great work on 5 digit broker.
this EA make $13.306.578 in 8hours.
and you can see a live perfomance this EA on http://www.mt4i.com/users/indrafxscalping .
EA was created by indrafxscalping, he is indonesian trader.

check this on http://www.indra-fxscalping.blogspot.com or http://indrafxscalping.webs.com

thank you

juraganvalas said...

aku kira kalau sudah punya sistem yang enak, terus dibuat ea..itu akan konsisten..karena udah tahu kelemahan sekaligus kelebihannya gan. kalau sudah begini tak ada alasan lagi ea hanya profit sementara.. tul g..hihihi..

Post a Comment